hadist sebagaiSsumber ajaran agama, Dalil dalil kehujjaan hadist dan Fungsi hadist terhadap al-quran
ALQUR’AN HADIS SEBAGAI SUMBER AJARAN AGAMA: DALIL-DALIL KEHUJJAHAN HADIS DAN FUNGSI HADIS TERHADAP A. PENDAHULUAN Sebagai umat yang telah menganut atau mempercayai agama Islam sebagai agamanya pasti kita tidak asing lagi mendengar kata ini yaitu Alqur’an dan Hadis. Segalailmu pengetahuan yang ada di dunia ini telah terangkum dalam Alqur’an sebagai pedoman hidup umat muslim mulai sejak masa nabi hingga sekaran. Segala permasalahan yang terjadi dikalangan hidup ummat islam pasti diselesaikan para disiplin ilmu dengan menngkaji ayat-ayat Alqur’an, akan tetapi dalam Alqur’an masih ada penjelasan yang belum sempurna atau masih samar-samar oleh karena itu datanglah hadis sebagai sumber kedua untuk memperjelas dan mempertegas ayat-ayat Alqur’an sehingga masalah yang dihadapidapat terpecahkan lebih jelas dan terperinci. karena Sunnah Nabi yang termuat dalam teks hadits banyak dijadikan rujukan utama dalam menafsirkan ayat-ayat al-Qur’an sebelum merujuk kepada kekuatan akal. Para muf